Kamis, 12 April 2012

Peran penting manajemen dalam organisasi

Organisasi adalah suatu proses tersusun yang orang-orangnya berinteraksi untuk mencapai suatu tujuan .
Organisasi merupakan salah satu sarana untuk mencapai suatu tujuan ,melalui pelaksanaan fungsi-fungsi manajemen yang di lakukan seseorang.
Keberhasilan suatu tujuan tergantung pada organisasi  yang kita lakukan.
Organisasi mencakup 3 elemen pokok :
1. interaksi manusia
2. kegiatan yang nengaruh pada tujuan
3.struktur organisasi itu sendiri

Kebutuhan perusahaan akan pentingnya peran organisasi akan di sesuaikan dengan seberapa besar anggota perusahaannya. Karena semakin sedikit anggota perusahaan semakin sederhana fungsi-fungsi pengorganisasian yang dilakukan . demikian juga kalau perusahaan yang mula-mula anggotanya sedikit kemudain berkembang sehingga jumlah anggota terus bertambah semakin banyak maka kebutuhan akan organisasi semakin besar. 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar